Layanan Kontraktual


DESKRIPSI LAYANAN | Pengujian kimia analisis yang bersifat Kualitatif dan semi-kuantitatif SCREENING. Metode yang digunakan merupakan metode baku yang telah di optimasi dari alat LC-HRMS sesuai dengan publikasi dari https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0308814622008184?via=ihub…

  • Laboratorium Kawasan Yogyakarta
  • Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains dan Teknologi
  • Gunungkidul - Playen
    Kawasan Sains Umar Anggara Jenie BRIN, Jl. Jogja-Wonosari km 31,5, Desa Gading, Kec. Playen, Gunungkidul – Yogyakarta 55861
  • 08119811586
  • labkarplayen@brin.go.id
  • Satuan Layanan: Per Kontrak
  • Waktu Pengerjaan Layanan: 14 Hari Kerja
  • Kuota Pelayanan Per Hari: 10
  • Kapasitas Layanan: 1 Per Kontrak
  • Jumlah Minimal Pengajuan: 1
Marketing Office
Deputi Bidang Infrastruktur Riset dan Inovasi BRIN
layanan_sains@brin.go.id
Ajukan Layanan
Pengujian kimia analisis yang bersifat Kualitatif dan semi-kuantitatif SCREENING. Metode yang digunakan merupakan metode baku yang telah di optimasi dari alat LC-HRMS sesuai dengan publikasi dari https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0308814622008184?via=ihub

Persyaratan Sampel:
Sampel bebas solvent (tidak tercium aroma pelarut/sample freeze dried) Sampel dapat larut pada pelarut antara lain Metanol, water, Acetonitrile bobot sampel minimal 100mg sampel ditempatkan pada botol kaca, vial tertutup, atau microtube.

Untuk memperlancar verifikasi sampel uji yang telah didaftarkan, customer harus melengkapi form F-10 yang dapat didownload di bagian “Berkas Layanan” --> “Berkas SOP Layanan” dan kemudian Form F-10 yang telah diisi (format .pdf) diunggah/diupload bersama foto sampel di bagian “File Dukung Lainnya” dan “File Data Foto”. Pastikan bahwa nama dan jumlah sampel yang terdaftar di ELSA System sama dengan jumlah sampel yang tertulis pada Form F-10. Ketidaklengkapan dokumen pendukung tersebut dapat menyebabkan pendaftaran sampel uji dibatalkan oleh Verifikator.

Catatan:
Biaya Analisa : Rp. 2.500.000,- per sampel.
Analisa dapat dilakukan setelah terkumpul minimal 10 sampel.

Untuk keterangan lebih jauh dapat menghubungi kami di nomor WA +628119811586

Alamat pengiriman sampel
Laboratorium Kawasan Yogyakarta
Kawasan Sains Umar Anggara Jenie BRIN, Jl. Jogja-Wonosari km 31,5, Desa Gading, Kec. Playen, Gunungkidul – Yogyakarta 55861
 

Syarat Pengajuan:
  • File Data Foto
  • File Dukung Lainnya
Nama Berkas Ukuran Berkas
Berkas SOP Layanan 0.02 MB
Template File Data Foto 0 MB
Template File Dukung Lainnya 0 MB